Cuma Post - Sejauh ini belum ada survei yang meneliti tentang genre game paling populer di indonesia, tapi secara umum ada beberapa genre game yang populer di Indonesia:
- FPS atau First Person Shooter, misalnya Counter Strike atau Point Blank. Counter Strike adalah salah satu game yang paling banyak dimainkan saat trend game center baru muncul sekitar tahun 2000-an.
- RPG atau Role Playing Game: genre ini cukup populer di kalangan game Indonesia, mulai dari game RPG klasik seperti Final Fantasy, sampai MMORPG seperti Ragnarok Online
- Real Time Strategy: contohnya Warcraft atau DotA, jenis game ini juga populer di Indonesia, dengan banyaknya Komunitas dan kompetisi jenis game tersebut
Tapi ada beberapa faktor dari sebuah game yang kami rasa disukai oleh orang Indonesia:
- Free-to-play, sebagian besar gamer di Indonesia lebih menyukai model F2P seperti ini dibandingkan model subscription seperti WoW
- Komunitas yang aktif, gamer di Indonesia menyukai game yang komunitasnya aktif, jadi mereka bisa berinteraksi dengan gamer lain dan bersaing dalam game
- Kompetisi, gamer Indonesia senang bersaing, dan menyenangi game yang bisa memfasilitasi mereka bersaing dengan teman-temannya, walau tidak harus dalam bentuk kompetisi formal
Agar data tentang genre game yang disukai gamer Indonesia bisa lebih lengkap, Agate Studio membuat survei untuk gamer Indonesia. Ayo isi demi kemajuan Industri Game Indonesia :D
ARTIKEL TERKAIT:
Informasi
- Pantai Eksotik di Bali yang menjadi Favorit Wisatawan Lokal maupun Asing
- Cara Cerdas Meng-copy Artikel Dari Blog Atau Website
- Wanita Asal Bali Harumkan Nama Indonesia di Ajang Miss World 2012
- Kontes SEO Tempat Para Blogger unjuk Gigi
- Google Ikut Memperingati HUT RI ke 67
- Ciri Khas Masyarakat Indonesia Dalam Memperingati Hari Kemerdekaan
- UKG Online 2012 Bikin Guru Melek IT
- Fenomena Tidur Ditindih Makhluk Halus (Sleep Paralysis)
- Selebriti Indonesia yang Berwajah Unik dan Fenomenal
- Hari Raya Nyepi Merupakan Karakter Umat Hindu
- Ciri Cewek yang Ga Cocok Dijadiin Pacar
- Manipulasi Foto Yang Menakjubkan
- Cara ABG Rayakan Valentine
- Skill TI yang paling dibutuhkan dari tahun ke Tahun
- Megaupload Ditutup, Pendiri Serta Karyawannya Dipenjara
- 50 Perguruan Tinggi Terbaik Di Indonesia tahun 2012
- Inilah Daftar Urutan Pagerank Dari Situs Populer Di Indonesia
- 8 cara menikmati kesendirian
- Kronologi Perang Mini Banyuning yang Mencekam
- Video Pelaku Mama Minta Pulsa
- Waspadi Terhadap 13 Penyakit Dosen yang Rentan di derita oleh Dosen :
- Bahaya sering mengkonsumsi Mie Instan
- Penyebeb Gagalnya Memperoleh Nilai Yang Memuaskan di Perguruan Tinggi
- Hal-hal Yang Biasa Dijumpai Saat Natal dan Tahun Baru
0 komentar:
Posting Komentar